Langkah pertama adalah klik dua kali pada xampp anda atau klik kanan pada mouse anda klik open.
Menu Pilihan Bahasa. lalu klik ok
Klik next untuk melanjutkan instalasi xampp.
Klik next saja jika tempat nyimpan xamppnya di Disk Drive C. Jika tidak ingin di Disk Drive C klik browser lalu tempatkan pada yg anda inginkan.
- Centang pada * Instal Apache *
Apache adalah server web yang dapat dijalankan di banyak sistem operasi (Unix, BSD, Linux, Microsoft Windows dan Novell Netware serta platform lainnya) yang berguna untuk melayani dan memfungsikan situs web. Protokol yang digunakan untuk melayani fasilitas web/www ini mengunakan HTTP.
- Centang pada * Instal Mysql *
Mysql adalah media penyimpanan database.
Lalu klik next
Tunggu hingga proses instalasi selesai , lalu klik finish.
Tampilan Xampp 1.7.7 yg sudah selesai terinstal.
Semoga artikel ini bisa membantu anda.
Terimaksih
0 komentar:
Posting Komentar